Berita

Kategori
<p style="text-align: justify;">Pekan Ilmiah Mahasiswa Nasional atau disingkat PIMNAS merupakan ajang bagi para mahasiswa seluruh Indonesia untuk berkompetisi dalam karya kreatif yang diadakan oleh Dikti. Peserta PIMNAS membuat proposal kegiatan sesuai dengan topiknya. Tim Aroma dari Jurusan Teknik Elektro dengan topik kegiatan PKM Teknologi ikut serta dalam PIMNAS ke-30 Thn 2017, yang diadakan di Universitas Muslim Indonesia (UMI) Makassar pada tanggal 23 - 28 Agustus.</p>
Selengkapnya
<p style="text-align: justify;">Pada Hari Kamis lalu, 24/08, telah diadakan kuliah Pakar yang merupakan kegiatan rutin Jurusan Teknik Elektro. Kuliah Pakar yang diadakan di RSTA JTE, merupakan salah satu cara meng-update pengetahuan tentang perkembangan teknologi terbaru dibidang Teknik Elektro bagi Dosen dan Mahasiswa.</p>
Selengkapnya
Kolaborasi Riset antara Jurusan Teknik Elektro dan Gifu University dari Jepang
Selengkapnya
Selamat Datang Mahasiswa Baru JTE 2017
Selengkapnya
Tim Robot JTE lolos Tahap Pertama Kontes Robot Indonesia
Selengkapnya
Jurusan Teknik Elektro mengadakan Kegiatan Pengabdian Masyarakat
Selengkapnya
29
Nov
<p style="text-align: justify;">Jurusan Teknik Elektro beberapa waktu (Jumat, 28 Oktober 2016) yang lalu telah mengadakan kegiatan kuliah umum dengan tema "How to Write A Scientific Report" yang dibawakan oleh Prof. Dr. Andrivo Rusydi. Beliau adalah seorang dosen dan peneliti kelahiran Padang yang sedang mengembangkan karir di NUS Singapore, sekaligus professor tamu pada Center for Free Electron Laser dan Institute for Applied Physics di University of Hamburg, Jerman dan peneliti tamu di Department of Physics - University of Illinois dan University of British Columbia, Kanada.</p>
Selengkapnya
Wisuda IV tahun 2016
Selengkapnya
<p style="text-align: justify;">Dalam rangka pembinaan karier dosen, Jurusan Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Andalas akan mengadakan kuliah umum dengan pemateri Bapak Prof. Dr. Ir. Yanuarsyah Haroen (dosen STEI ITB) yang akan dilaksanakan pada :</p>
Selengkapnya
<p style="text-align: justify;">Alhamdulillah, pada Wisuda III tahun 2016 tgl 27 Agustus, Jurusan Teknik Elektro telah meluluskan sebanyak 30 orang mahasiswa Program S-1 dan 3 orang mahasiswa Program S-2.</p>
Selengkapnya